SitusNoka | Review Android

0
(0)

4. Money Lover

Money Lover merupakan aplikasi yang hadir dengan antarmuka yang sederhana dan mudah digunakan.

Dengan menggunakan aplikasi ini Anda dapat melacak pengeluaran maupun pendapat secara terperinci setiap bulannya.

Oleh karena ketika sisa uang Anda mencapai batas tertentu aplikasi ini akan memberitahu Anda melalui notifikasi, begitu juga dengan tagihan.

Selain bisa digunakan secara gratis, Money Lover juga menyediakan versi premium yang dilengkapi dengan lebih banyak fitur.

mulai dari fitur pengelola kartu kredi dan debit, akses aplikasi berbasis web, dan lain sebagainya, hanya dengan sekali bayar Anda bisa menggunakan versi premium selamanya.

5. Daily Expenses

Merupakan Personal Finance Daily Expenses 3 Personal Finance Sesuai dengan namanya, Daily Expenses 3 merupakan aplikasi yang dikhususkan untuk mengelola keuangan pribadi.

Laporan pendapatan dan pengeluaran yang disematkan di dalam aplikasi ini juga tersedia dalam beberapa periode, mulai dari harian, mingguan, bulanan, hingga tahunan. 

Untuk mengamankan data keuangan para penggunanya, Michel Carvajal sebagai pengembang juga telah menyematkan fitur pengunci aplikasi.

Sehingga orang lain yang tidak mengetahui kata sandi aplikasi ini tidak akan bisa membukanya.

6. Monthly Budget Planner & Daily Expense Tracker

Monthly Budget Planner & Daily Expense TrackerIngin mengelola keuangan dengan baik tapi tidak punya pengetahuan yang cukup seputar keuangan?

Monthly Budget Planner & daily Expense Tracker merupakan aplikasi yang tepat untuk Anda.

Pasalnya, aplikasi yang dikembangkan oleh DigitLeaf llc ini memang dirancang supaya bisa digunakan oleh semua kalangan.

Bahkan antarmuka aplikasi ini juga sangat mudah digunakan dan ramah pengguna.

7. CWMoney Expense Track


CWMoney Expense Track telah dipercaya oleh lebih dari 5 juta pengguna di seluruh dunia, CWMoney merupakan aplikasi pengatur keuangan pribadi yang cukup sederhana.

8. AndroMoney (Expense Track)


AndroMoney (Expense Track)
Sesuai dengan namanya,

Andromoney merupakan aplikasi pengatur keuangan terbaik yang bisa Anda gunakan secara gratis di smartphone Android.

Aplikasi ini dapat dapat membantu Anda mengelola keuangan dengan lebih mudah, termasuk membuat laporan pengeluaran dan pendapatan.

Laporan yang disuguhkan di dalam aplikasi ini juga dapat ditampilkan dengan beberapa cara mulai dari grafik pie, bar, trend, dan lain sebagainya.

Menariknya lagi, Anda juga dapat mensinkronisasi data ke penyimpanan awan dan perangkat lain.

9. 1Money

Mengelola keuangan bukanlah perkara yang mudah, karena kita memerlukan pengetahuan dan keterampilan yang cukup.

Namun dengan menggunakan 1Money, pengelolaan keuangan bisa dilakukan dengan mudah

Pasalnya, untuk menggunakan aplikasi ini tugas Anda hanyalah memasukkan jumlah uang pengeluaran maupun pendapatan saja.

Nantinya, 1Money akan mengelola laporan keuangan Anda secara otomatis.

Tidak hanya itu saja, data laporan yang disuguhkan di dalam aplikasi ini juga dikemas dengan grafik yang informatif dan enak dipandang,

sehingga Anda juga bisa menggunakannya dengan nyaman.

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 0 / 5. Vote count: 0

No votes so far! Be the first to rate this post.