4.8
(39)

Cara Transfer Pulsa Axis Update, melakukan transfer pulsa ke sesama operator bukanlah hal yang asing.

Tiap operator memiliki fitur untuk transfer pulsa bagi sesama pengguna, tak terkecuali operator

Axis.Namun, istilah yang digunakan Axis berbeda, yaitu Bagi Pulsa, bukan transfer pulsa.

Axis

Dengan adanya Bagi Pulsa, para pengguna Axis dapat mentransfer pulsa yang dimiliki.

Misalnya ada pengguna yang kehabisan pulsa padahal harus melakukan panggilan, ia bisa meminta tolong kepada pengguna Axis lainnya untuk mengirimkan pulsa.

Pengirim nantinya membagi pulsa yang dimilikinya kepada pengguna yang membutuhkan. Dengan begitu, penerima bisa mendapatkan pulsa, tanpa perlu mengeluarkan uang berkat fitur Bagi Pulsa Axis.

Cara Transfer Pulsa Axis Update

Misalnya, di saat situasi butuh pulsa, tapi tidak memiliki uang, pelanggan Axis bisa meminta pertolongan kepada pengguna lainnya.

Kamu bisa meminta tolong kepada teman untuk mengirimkan pulsa sesuai dengan yang dibutuhkan. Hal ini bisa kamua lakukan saat berada dekat dengan pengguna Axis lainnya, yang kebetulan memiliki pulsa lebih untuk berbagi dengan kamu

Selain itu, fitur Bagi Pulsa Axis sangat bermanfaat untuk menolong kamu yang berada jauh dari pusat keramaian atau daerah terpencil.
Saat berada jauh dari pusat keramaian, kesulitan mencari konter yang menjual pulsa Axis merupakan hal yang lazim.

Cara transfer pulsa Axis ke sesama operator

Lakukan dengan ;

  • Masuk ke menu SMS Ketik BAGI(spasi)NOMOR PENERIMA(spasi)JUMLAH PULSA
  • Kirim pesan ke nomor 168
  • Setelah itu akan ada info  menerima pesan konfirmasi pilih “Y”
  • untuk mengkonfirmasi jumlah  kamu bisa membagi pulsa Axis mulai nominal Rp1.000 hingga Rp1 juta, dengan kelipatan Rp1.000.

Tak hanya itu, pengguna Axis bisa berbagi pulsa dengan pelanggan XL. Hal ini tentunya akan sangat membantu.

Review Android

Syarat dan Ketentuan Transfer Pulsa Axis Dengan adanya layanan Bagi Pulsa,

Untuk menggunakan Bagi Pulsa, tentu ada beberapa persyaratan.
Pertama, si pengirim minimal memiliki pulsa Rp5.000 usai membagi pulsa ke pengguna lain.
Selain itu, kartu Axis si pengirim juga harus masih aktif.

Syarat lainnya, adanya biaya yang dibebankan kepada si penerima. Artinya, pulsa yang diterima oleh nomor yang kamu  tuju akan berkurang dengan adanya biaya yang dibebani.

Contohnya, saat kamu transfer pulsa sebesar Rp10.000, akan dibebani biaya Rp1.000. jadi, pulsa yang diterima oleh nomor yang kamu  tuju berkurang Rp1.000 menjadi Rp9.000.

Syarat lainnya, kamu bisa melakukan transaksi dengan nominal pulsa Rp1.000 hingga Rp1 juta.

Berbeda dengan provider lainnya, Axis yang identik dengan irit dan murah membolehkan pelanggannya untuk mentransfer pulsa bahkan dengan nominal Rp1.000.

Ini berbeda dari provider lain yang umumnya menetapkan pengiriman pulsa sebesar minimal 5.000.

Bila Noker masih ingin menemukan yang lain silahkan jajaki informasi lanjutannya.

Download ;

AxisNet Play Store AxisNet App.Store App.Galerry AxisNet
situsnoka.com

Selamat mencoba

Tag ;

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 4.8 / 5. Vote count: 39

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!