4.9
(49)

Haruskah KTP terintergrasi dengan NPWP ?

Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) merupakan data milik seorang individu yang merupakan dokumen penting sebagai data seorang tersebut sah secara hukum menjadi penduduk satu wilayah.

NIK dan KK

Pada NIK dan KK ini merupakan tanda identitas wajib dimiliki oleh penduduk yang berdomisili di Indonesia

Oleh karena itu ada peraturan yang harus dipatuhi warga negara Indonesia

yakni;

Nomor Induk Kependudukan (NIK) adalah Nomor Identitas Penduduk yang tercantum pada KTP.

Disertai dengan kebijakan terbaru yang terkait dengan Nomor Pokok Wajib Pajak ( NPWP ) telah di itegrasikan dengan Nomor Induk Kependudukan ( NIK ).

KTP terintergrasi dengan NPWP

Berikut adalah cara validasi NIK menjadi NPWP terlebih dahulu anda harus pastikan NIK telah di validasi.

• NIK, 16 Digit Angka dan Wajib Pajak Cabang Tercantum Pada Format NPWP, Simak Penjelasannya.!

Validasi dapat dilakukan secara online dikutip dari berbagai media dan laman DITJEN DUKCAPIL KEMENDAGRI dengan langkah berikut :

1. Cek NIK KTP secara online melalui laman Disdukcapil

Sesuaikan dengan domisili Anda bisa berada pada ; Kota/Kabupaten

  • Cara cek NIK KTP secara online bisa dilakukan melalui laman resmi Dukcapil dimasing- masing kabupaten/kota domisili Anda.

2. Lakukan Cara cek NIK KTP secara online melalui WhatsApp

  • Lakukan dengan cara cek NIK KTP secara online bisa juga dilakukan melalui aplikasi WhatsApp.

3. Bisa cek NIK KTP secara online melalui media sosial Dukcapil

  • Selanjutnya, cara cek NIK KTP secara online yang bisa Anda pilih adalah melalui media sosial resmi Dukcapil dengan nama Halo Dukcapil di Facebook dan @dukcapilkemendagri di Instagram dan Twitter.
  • Anda juga bisa menghubungi akun resmi sosial media Dukcapil tiap masing-masing daerah baik Facebook, Instagram, maupun Twitter untuk cek NIK KTP secara online.

4. Cara cek NIK KTP secara online melalui Email

Cara cek KTP secara online berikutnya bisa dilakukan melalui email. Anda dapat mengirim email ke callcenterdukcapil@gmail.com Adapun format email untuk cek NIK KTP secara online adalah sebagai berikut:

  • #NIK#Nama_Lengkap#Nomor_Kartu_Keluarga#Nomor_Telp#Keluhan. • Cara Daftar NPWP Online Orang Pribadi Dengan Format Terbaru!

Review Android

5. Dengan Cara cek NIK KTP secara online melalui call center

Selain itu, bisa dilakukan dengan cara cek NIK KTP secara online juga bisa dilakukan dengan menghubungi call center Halo Dukcapil dari Kementerian Dalam Negeri.

Untuk melakukan cara cek NIK KTP ini memang harus memiliki pulsa telepon yang cukup.

Sebelum melakukan cek NIK KTP secara online ini, sebaiknya dengan mempersiapkan dokumen yang dibutuhkan petugas saat verifikasi seperti NIK dan nomor KK.

Untuk Call center Halo Dukcapil ini bisa dihubungi dengan menelepon ke nomor 1500537 dan menjelaskan kepada petugas ingin cek NIK KTP secara online.

6. Cara cek NIK KTP secara online melalui SMS

Pada Cara cek NIK KTP secara online terakhir adalah melalui SMS atau pesan singkat.

Pastikan terlebih dahulu pulsa terisi dan cukup untuk mengirim pesan singkat. Adapun format SMS untuk cek NIK KTP secara online sebagai berikut :

  • Cek#KTP#NIK lalu kirim ke nomor Dukcapil di 0815-3636-9999.

Demikianlah cara untuk cek atau Validasi KTP secara online dan dapat dilakukan sendiri dengan menggunakan ponsel yang anda miliki

Sehingga kemudahan dalam mengecek KTP terintergrasi dengan NPWP bisa diketahui dengan segera dan segalanya sudah dipermudah Anda lakukan

Semoga informasi ini bermamfaat

#ShareYuuk

Tag

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 4.9 / 5. Vote count: 49

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!